Kenapa Selangkangan Gatal dan Perih? Ini Penjelasan Medisnya

Klinik Apollo – Selangkangan gatal dan perih sering di anggap sepele, padahal bisa menjadi tanda adanya masalah kulit atau infeksi menular.
Kondisi ini tidak hanya mengganggu kenyamanan, tetapi juga bisa menimbulkan iritasi dan luka jika di biarkan tanpa penanganan medis yang tepat.
Mari kenali penyebab dan solusinya agar Anda bisa mengatasinya dengan benar.
>> Konsultasi Online Gratis di Sini <<
1. Penyebab Selangkangan Gatal dan Perih
Ada beberapa penyebab umum yang membuat area selangkangan terasa gatal dan perih, di antaranya:
- Infeksi jamur (tinea cruris)
Penyebab paling umum adalah infeksi jamur yang menyerang kulit lembap di sekitar selangkangan. Kondisi ini sering di sebut “kurap selangkangan” dan di tandai dengan ruam kemerahan berbentuk cincin di sertai rasa gatal hebat.
- Iritasi akibat keringat dan gesekan
Cuaca panas atau aktivitas berat bisa menyebabkan keringat berlebih di area lipatan paha. Gesekan antara kulit atau pakaian yang ketat bisa memicu iritasi dan rasa perih.
- Reaksi alergi terhadap produk tertentu
Sabun, detergen, atau pelembut pakaian tertentu dapat menyebabkan alergi kulit di area sensitif seperti selangkangan.
- Infeksi menular seksual (IMS)
Beberapa IMS (infeksi menular seksual) seperti herpes genital, gonore (kencing nanah), atau trikomoniasis juga bisa menyebabkan gatal, perih, dan munculnya luka kecil di sekitar area genital.
- Kebersihan yang kurang terjaga
Jarang mengganti pakaian dalam, terutama setelah berkeringat, dapat meningkatkan risiko infeksi bakteri dan jamur di area selangkangan.
>> Konsultasi Online Gratis di Sini <<
2. Kapan Harus ke Dokter Ahli
Jika rasa gatal dan perih berlangsung lebih dari beberapa hari, di sertai luka, nanah, bau tidak sedap, atau pembengkakan, segera lakukan pemeriksaan medis.
Gejala tersebut bisa menandakan adanya infeksi serius yang perlu di obati dengan obat-obatan resep dokter ahli.
3. Cara Mengatasi Selangkangan Gatal dan Perih
Beberapa langkah yang bisa di lakukan untuk meredakan keluhan antara lain:
- Menjaga area selangkangan tetap bersih dan kering.
- Menggunakan pakaian dalam berbahan katun yang menyerap keringat.
- Menghindari penggunaan sabun atau produk pembersih yang mengandung pewangi keras.
- Mengonsumsi obat-obatan antijamur atau antibiotik sesuai anjuran dokter ahli jika di perlukan.
4. Pengobatan Medis di Klinik Apollo Jakarta
Jika Anda mengalami selangkangan gatal dan perih yang tak kunjung sembuh, segera periksakan diri ke Klinik Apollo Jakarta.
Tim medis berpengalaman kami siap membantu dengan pemeriksaan mendalam untuk mengetahui penyebab pastinya, apakah karena jamur, bakteri, atau infeksi menular seksual (IMS).
Dengan metode pengobatan modern dan lingkungan yang nyaman, kami pastikan penanganan di lakukan secara aman dan profesional.
Jangan biarkan rasa gatal mengganggu aktivitas Anda! Segera konsultasikan keluhan ke Klinik Apollo Jakarta
Baca juga: Selangkangan Sering Gatal? Ini Penyebab dan Solusi Medisnya
Solusi Tepat Atasi Selangkangan Gatal dan Perih di Klinik Apollo
Kenapa selangkangan terasa gatal dan perih? Jangan anggap sepele! Kondisi ini bisa di sebabkan oleh infeksi jamur, bakteri, iritasi kulit, hingga penyakit menular seksual (PMS) yang perlu segera di tangani secara medis.
Menggaruk atau menunda pengobatan justru bisa memperparah kondisi dan menyebabkan luka. Di Klinik Apollo Jakarta, pemeriksaan di lakukan oleh dokter ahli dengan peralatan modern untuk memastikan penyebab pastinya dan memberikan pengobatan yang tepat serta aman.
Segera konsultasikan ke Klinik Apollo Jakarta sekarang juga agar selangkangan gatal dan perih bisa di atasi tuntas sebelum menimbulkan komplikasi serius!
Segera hubungi kami melalui WhatsApp di nomor 0812-1230-6882 atau kunjungi kontak kami di website untuk informasi lebih lanjut.